Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Gelar DDS Kerumah Tokoh Masyarakat 

    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Gelar DDS Kerumah Tokoh Masyarakat 
    Bhabinkamtibmas Polsek Lk. Tangaya Gelar DDS Kerumah Tokoh Masyarakat 

    Bhabinkamtibmas Polsek Lk. Tangaya Gelar DDS Kerumah Tokoh Masyarakat 

    PANGKEP - Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Aipda Sukri, S.Sos kunjungi warga secara door to door system memberikan himbauan kamtibmas guna tercipta situasi aman dan Kendusif di wilayah binaan.

    Dalam kegiatan ini, Bhabinkamtibmas menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas untuk menjaga Situasi Kamtibmas yang telah aman dan Kondusif, door to door juga dapat bertujuan untuk mendengarkan Keluh Kesah masyarakat atau Permasalahan yang dirasakan oleh warga sehingga bisa bersama-sama untuk mencari solusi / jalan Keluarnya.

    *Kapolsek Liukang Tangaya AKP NOMPO SH* Mengatakan "Kegiatan Door to door system yang di lakukan oleh bhabinkamtibmas kami merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh para Bhabinkamtibmas demi terpeliharanya Keamanan dan Ketertiban Masyarakat, Kegiatan ini merupakan langkah dan upaya POLRI  dengan Melalui Bhabinkamtibmas dalam menjalin Kemitraan dengan semua Potensi Masyarakat, Bhabinkamtibmas sebagai basis Deteksi Dini untuk terciptanya situasi Kamtibmas yang Kondusif.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Bungoro Gelar Baksos Berbagi Paket...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Kalmas Sampaikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dispora dan FABEM Bandung Bahas Indeks Pembangunan, Kemajuan Bangsa Ditangan Pemuda 
    Meriahkan HUT Kodam XVII/Cenderawasih, Kodim 1710/Mimika Gelar Senam Dan Jalan Santai
    Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK

    Ikuti Kami